AS, Israel, Korut...Daftar 10 Negara yang Sulit untuk Dijajah

- vipdomino - Tengok sejarah Indonesia. Sepanjang riwayatnya berada di muka Bumi, Nusantara telah berkali-kali berganti penjajah dan penginvasi dari berbagai bangsa serta negara.

Kita mengenal Belanda yang telah menjajah Indonesia selama sekitar 350 tahun. Sementara itu Jepang, merupakan penjajah terakhir sebelum kemerdekaan pada 1945.
- vipdomino - Meski di masa moderen kini penjajahan dan kolonialisme nampak sudah tak ada lagi, namun tidak menutup kemungkinan bahwa sejumlah kasus invasi suatu negara ke negara lain dapat terjadi.


Ambil contoh aneksasi Rusia terhadap Crimea di Ukraina pada 2014. Atau invasi Amerika Serikat ke Irak pada 2003.- capsa susun

Kedua kasus itu dapat menjadi contoh bahwa penjajahan, invasi, maupun kolonialisme moderen dapat terjadi di Abad ke-21 kepada setiap negara manapun.

Akan tetapi untuk beberapa alasan, sejumlah negara tidak dapat diinvasi atau dijajah. Hal ini disebabkan karena faktor geografis atau karena memiliki sumber daya militer yang --meski relatif-- sangat digdaya.

Berikut, 10 negara yang sulit untuk dijajah maupun diinvasi, seperti yang dirangkum oleh Liputan6.com dari Wonderslist.com, Senin (5/6/2017) - poker

Comments

Popular posts from this blog

Anies Sindir Pemerintah yang Gunakan Slogan "Kami Pelayan Warga"

Menguak Dalang Bom Kampung Melayu

Pesan Jokowi Terkait Bom Kampung Melayu: Jangan Takut